-

Antologi Puisi Simfoni Semesta
Simfoni Semesta adalah sebuah kumpulan puisi yang memuat ratusan suara hati dari siswa dan guru SMK Negeri 1 Bangsri, Jepara, yang berhasil digali dan dituangkan dengan penuh rasa oleh Tim Literasi sekolah tersebut. Buku ini menyajikan eksplorasi perasaan dan refleksi yang mendalam tentang kehidupan, alam, cinta, persahabatan, hingga perenungan akan Tuhan dan alam semesta. Simfoni…
-

Antologi Cerpen Dunia Putih Abu-Abu
Buku yang Anda genggam ini merupakan sebuah persembahan istimewa dari para siswa dan guru SMK Negeri 1 Bangsri. Dengan semangat yang membara, mereka telah menuangkan ide-ide kreatif dan pengetahuan yang mereka miliki dalam bentuk tulisan. Dunia Putih Abu-Abu : Antologi Cerpen Karya Guru dan SiswaSMK Negeri 1 Bangsri Penulis : Anis Rahmawati, Dian Afri, Nur Kasih…










